Riki Ardinasyah Tugas Pondasi
Riki Ardiansyah
1866244515
Analisis Struktur Sederhana dengan menggunakan Engineering Equation Solver (EES).
Kasus pondasi rumah panggung yang diberi beban.
Alur Pengerjaan
Asumsi
Modulus elastisitas beton (E) = 23.500 MPa
Tinggi total (H) = 500 mm
Tinggi tiap segmen (Hs) = 125 mm
Lebar bawah (Wb) = 600 mm
Lebar atas (Wt) = 300 mm
Tebal (T) = 300 mm
Gaya tekan (F) = 1.000 N
Luas Penampang (A) tiap segmen:
Dimana:
hx = Jarak penampang dari segmen paling atas
Konstanta kekakuan (k) tiap segmen:
Tegangan tiap segmen:
Dimana: Ux = Deformasi pada tiap segmen
Persamaan Kekakuan Struktur:
((k1+k2)*u2)+(-k2*u3)=0
(-k2*u2)+((k2+k3)*u3)+(-k3*u4)=0
(-k3*u3)+((k3+k4)*u4)+(-k4*u5)=0
(-k4*u4)+(-k4*u5)=F
Input Persamaan dan Variabel ke Dalam Software (EES) Engineering Equations Solver
Hasil Dari Perhitungan Software (EES) Engineering Equations Solver