Difference between revisions of "Tedi Veradino"

From ccitonlinewiki
Jump to: navigation, search
Line 48: Line 48:
 
kita juga belajar mandiri yaitu praktek newton rhapson
 
kita juga belajar mandiri yaitu praktek newton rhapson
  
== Tugas Minggu 2 ==
+
== Tugas Minggu ke 2 ==
  
 
Untuk tugas minggu kedua kita diminta Pak DAI untuk membuat sebuah class dan fungsi panggil
 
Untuk tugas minggu kedua kita diminta Pak DAI untuk membuat sebuah class dan fungsi panggil
Line 74: Line 74:
 
Berikut video tugas saya dapat dilihat di https://youtu.be/eUdL7SJz3tU
 
Berikut video tugas saya dapat dilihat di https://youtu.be/eUdL7SJz3tU
  
== Minggu Ketiga ==
+
== Minggu Ke 3 ==
  
 
Setelah uts kita akan banyak mempelajari aplikasi metoda numerik dalam Teknik. Dalam Minggu ini kita diminta Pak DAI untuk belajar persamaan aljabar. kita juga sempat dikusi Variable Rey dengan josiah karena dia terlebih dahulu belajar pada mata kuliah CFD. Meriview Kembali eliminas Gauss
 
Setelah uts kita akan banyak mempelajari aplikasi metoda numerik dalam Teknik. Dalam Minggu ini kita diminta Pak DAI untuk belajar persamaan aljabar. kita juga sempat dikusi Variable Rey dengan josiah karena dia terlebih dahulu belajar pada mata kuliah CFD. Meriview Kembali eliminas Gauss
Line 80: Line 80:
 
Untuk tugas hari ini Menyelesaikan persamaan 9.12
 
Untuk tugas hari ini Menyelesaikan persamaan 9.12
 
Latihan membuat fungsi modelica
 
Latihan membuat fungsi modelica
 +
 +
== Tugas Minggu Ke 3 ==
 +
 +
TRUSS
 +
 +
Truss adalah struktur teknik yang terdiri dari anggota lurus yang terhubung pada mereka diakhiri dengan baut, paku keling, pin, atau pengelasan. Anggota yang ditemukan dalam rangka dapat terdiri dari tabung baja atau aluminium, penyangga kayu, batang logam, sudut, dan saluran. Gulungan menawarkan solusi praktis untuk banyak masalah struktural di bidang teknik, seperti tenaga menara transmisi, jembatan, dan atap gedung. Rangka pesawat didefinisikan sebagai rangka yang anggotanya terbaring di satu pesawat. Gaya yang bekerja pada rangka seperti itu juga harus berada pesawat ini. Anggota rangka umumnya dianggap anggota dua gaya.

Revision as of 12:07, 2 December 2020

Biodata

Nama  : Tedi Veradino

NPM  : 1906379131

Angkatan : 2019

TTL  : Biaro, 15 Juli 2000

Asal  : Bukittinggi

Hobi  : voli, nanjak gunung

Perkenalan Singkat

Nama saya adalah Tedi Veradino. Saya merupakan mahasiswa Fakultas Teknik Universitas Indonesia dengan Program Studi S1 Reguler Teknik Mesin. Saya berasal dari Bukittinggi, Sumatera Barat. Saya sangat bersyukur bisa diterima menjadi bagian dari mahasiswa FTUI.

Sebelum UTS saya sudah belajar metnum bersama pa engkos tentang berbagai metode, seperti metode secan, newtom, interpolasi, regresi dan lain-lain.

"Sesungguhnya ilmu yang kita dapat mampu membuat kita mengenal diri kita lebih baik dari sebelumnya"

Tujuan belajar Metode Numerik:

1. Memahami konsep-konsep dan prinsip-prinsip dasar dalam metode numerik

2. Menerapkan pemahaman yang didapat ke dalam model numerik

3. Mampu menerapkan pemahaman yang didapat ke dalam persoalan teknik

4. Mendapat nilai tambah sehingga menjadi orang yang beradab

Tugas Minggu 1

saya telah mempelajari cara menggunakan open modelica di https://www.youtube.com/watch?v=Dw66ODbMS2A

selain itu saya juga mencoba untuk mengaplikasikannya sendiri di https://youtu.be/HC5NfViuPrg

ringkasan 18/11/2020

Seperti biasa kelas dimulai dengan review materi minggu kemarin terlebih dahulu. kelas pada hari ini juga dihadiri oleh asdos yaitu bang edo. selanjutnya kelas dilanjutkan dengan mempresentasikan tugas minggu kedua. Presentasi tugas ditampilkan oleh beberapa mahasiswa. dalam presentasi tersebut terlihat bergagai macam aplikasi dari openmodelica. ada yang digunakan dalam termodinamika, heat transfer, dan juga CFD. selain ada sesi presentasi, juga ada sesi tanya jawab antara mahasiswa dengan Pak DAI dan juga ada komentar juga dari bang edo.

selain itu Pak DAI juga menjelaskan kelebihan dari openmodelica

1.Dalam Bahasa pemodelan

2.Proses pemahaman intruksi nya cepat

3.Banyak penggunanya

kita juga belajar mandiri yaitu praktek newton rhapson

Tugas Minggu ke 2

Untuk tugas minggu kedua kita diminta Pak DAI untuk membuat sebuah class dan fungsi panggil

Untuk contoh matriknya saya ambil dari internet, sebagai berikut

Tedi Veradino 2-1.png

langkah pertama yaitu kita membuat sebuah class dan input nilai dari matriksnya

Tedi Veradino 2-2.png

selanjutnya yaitu membuat sebuah function

Tedi Veradino 2-3.png

langkah selanjutnya adalah membuat simulation, namun saya memiliki kendala disini.

Tedi Veradino 2-4.png

saya akan mencoba mencari solusinya hingga kelas dimulai. dan jika saya masih belum bisa mungkin bisa didiskusikan di kelas nanti bersama Pak DAI dan teman-teman

Alhamdulillah setelah saya bertanya ke teman-teman saya dapat menyelesaikan kesalahan yang tadi. terima kasih kepada teman-teman terutama kepada Richardo Ariyanto

Berikut video tugas saya dapat dilihat di https://youtu.be/eUdL7SJz3tU

Minggu Ke 3

Setelah uts kita akan banyak mempelajari aplikasi metoda numerik dalam Teknik. Dalam Minggu ini kita diminta Pak DAI untuk belajar persamaan aljabar. kita juga sempat dikusi Variable Rey dengan josiah karena dia terlebih dahulu belajar pada mata kuliah CFD. Meriview Kembali eliminas Gauss

Untuk tugas hari ini Menyelesaikan persamaan 9.12 Latihan membuat fungsi modelica

Tugas Minggu Ke 3

TRUSS

Truss adalah struktur teknik yang terdiri dari anggota lurus yang terhubung pada mereka diakhiri dengan baut, paku keling, pin, atau pengelasan. Anggota yang ditemukan dalam rangka dapat terdiri dari tabung baja atau aluminium, penyangga kayu, batang logam, sudut, dan saluran. Gulungan menawarkan solusi praktis untuk banyak masalah struktural di bidang teknik, seperti tenaga menara transmisi, jembatan, dan atap gedung. Rangka pesawat didefinisikan sebagai rangka yang anggotanya terbaring di satu pesawat. Gaya yang bekerja pada rangka seperti itu juga harus berada pesawat ini. Anggota rangka umumnya dianggap anggota dua gaya.