Tugas 06 - Mochammad Afrinaldi
Pada sebuah rumah, akan dipasang pagar sepanjang 20 meter. Pola susunan pagar tersebut menyerupai bentuk persegi panjang. Sang pemilik rumah menginginan panjang dari pagar lebih dari sama dengan 8 meter. Dengan demikian, berapa luas optimal dari halaman & rumah yang terbentuk dari susunan pagar tersebut?