Izzuddin Al Qossam

From ccitonlinewiki
Revision as of 15:06, 30 August 2024 by Izzuddin.aq (talk | contribs)
Jump to: navigation, search

Background

Penelitian saya terkait steam combustion pada incinerator MSW. Kegiatan ini merupakan kolaborasi antara Laboratorium Gasifikasi dan PT Bumiresik Nusantara Raya. Permasalahan yang ingin diselesaikan adalah bagaimana asap pembakaran sampah pada incinerator menjadi lebih bersih. Salah satu inovasi yang coba dikembangkan adalah dual chamber dengan primary chamber nya menggunakan sistem superheated steam untuk meningkatkan suhu pembakaran sampah dengan jumlah yang sampah yang lebih sedikit. Secondary chamber digunakan untuk pembakaran sampah dengan volume sampah lebih banyak, terhubung dengan primary chamber agar efek dari steam combustion dapat meningkatkan pembakaran pada secondary chamber.

Langkah awal penelitian dilakukan dengan pemodelan ASPEN Plus dan CFD agar dapat melihat karakteristik steam pada pembakaran di steam.